PSSI Serukan Klub-klub Tiru Arema
Kamis, 27 Mei 2010 – 08:10 WIB

PSSI Serukan Klub-klub Tiru Arema
Di sisi lain, Nurdin sekaligus berharap pula agar kesebelasan dari daerahnya, yaitu PSM (Ujungpandang) khususnya, bisa segera mencontoh prestasi Arema tersebut. Ini lantaran ada banyak faktor kesamaan yang menurutnya dimiliki PSM dengan Arema. "Tinggal bagaimana manajemen mengelolanya secara baik dan profesional," ujar Nurdin. (has)
SURABAYA - Apresiasi cukup tinggi diberikan PSSI, menyusul diraihnya gelar juara Indonesia Super League (ISL) 2009-2010 oleh Arema. Tidak hanya apresiasi,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs
- MilkLife Shakers Makin Kukuh di Puncak Klasemen Grup A JSSL Singapore 7’s 2025
- Klopp Dirumorkan Bakal Melatih Real Madrid, Agen Buka Suara
- HSC 2025 Segera Digelar, Pemenang Akan Berlaga di Singapura