PSSI Surati Polri Soal Izin Penyelenggaraan Liga 1 dan Liga 2, Hasilnya?
Jumat, 05 Februari 2021 – 19:43 WIB

Logo - PSSI. Foto: ANTARA/HO-pssi.org/pri.
Selain kepastian izin, status kompetisi edisi 2020 juga bisa saja berubah. Pasalnya, PSSI dikabarkan bakal menggelar rapat Exco pada waktu dekat untuk mempertegas kondisi dan status kompetisi ini.
"Soal rapat Exco PSSI, saya belum tahu kapan agenda tersebut dijalankan. Yang pasti dari kami, apapun keputusannya akan kami jalankan," tegas pria yang karib disapa Lulu itu. (cuy/jpnn)
Karopenmas Divhumas Polri Brigjen Rusdi Hartono mengatakan, pihaknya telah menerima surat pengajuan dari PSSI terkait izin penyelenggaraan Liga 1 dan Liga 2.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Soal Kans Juara Persib, Del Pino: Kami tak Boleh Terlena
- Madura United Vs Persija Jakarta: Gustavo Almeida Absen
- Begini Siasat Pelatih Persebaya Menyambut Libur Lebaran
- PSSI Identifikasi Pria yang Merebut Jersei Marselino dari Anak Kecil, Hukuman Berat Menanti
- PSSI Berikan Sanksi Keras Terhadap Oknum Suporter Timnas Indonesia yang Merokok di SUGBK
- Erick Thohir Bersama Legenda Belanda Mulai Membicarakan Program Pembinaan Pemain