PT ISL Abaikan Putusan Komding
Senin, 31 Mei 2010 – 10:59 WIB
Dengan keluarnya putusan Komding itu menurut Joko babak playoff yang semula dijadwalkan digelar pada 4 Juni juga kembali ditinjau ulang. Sementara itu, kubu Pelita Jaya yang notabene menjadi kubu yang diuntungkan dengan keluarnya putusan Komding menyatakan tidak mau ikut campur. "Saya tidak kepikiran akan hal itu. Yang pasti kami selalu berusaha menjalankan tugas dengan maksimal di setiap pertandingan. Tadi anak-anak main luar bias sehingga bias menang dengan skor besar," ujar Lalu Mara, manajer Pelita Jaya ketika dihubungi usai timnya menang telak 6-3 atas Persela Lamongan kemarin sore. (ali)
Baca Juga:
JAKARTA - Putusan Komisi Banding (Komding PSSI) yang mengabulkan banding Persik Kediri membuat ruwet pagelaran ISL musim 2009/2010. Liga yang mestinya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Klasemen Liga 1 Setelah Dewa United Vs Bali United Hanya Diwarnai Satu Gol
- 99 Virtual Race dan Ayobantu Berkolaborasi, Lomba Lari dan Donasi Makin Fleksibel
- Pertamina Eco RunFest 2024 Siap Digelar Besok, Lokasi Start di Pintu Tenggara GBK
- Nomor 1 Dunia Keok, Jojo Tembus Final China Masters 2024 & BWF World Tour Finals
- Terungkap, Inilah Kunci Kemenangan Persebaya dari Persija
- Jadwal Semifinal China Masters 2024: Sabar/Reza Ukir Rekor