PT KAI Mulai Belanja Gerbong KA Medan-Kualanamu
Selasa, 03 Juli 2012 – 04:06 WIB

PT KAI Mulai Belanja Gerbong KA Medan-Kualanamu
Mengenai pendanaan, sebelumnya, Dirut PT KAI Ignasius Jonan menyebutkan, total diperlukan dana Rp275 miliar. Sebagian, yakni Rp127 miliar, merupakan dana pinjaman dari PT Bank Rakyat Indonesia (BRI) Tbk. Khusus dari PT KAI sendiri, sudah menyiapkan dana Rp65 miliar untuk investasi KA Medab- Bandara Kualanamu.
Pinjaman Rp127 miliar itu dilakukan PT PT Railink, yang merupakan perusahaan patungan PT KAI dengan PT Angkasa Pura (AP) II. Porsi kepemilikan saham di perusahaan patungan itu, KAI memiliki 60 persen sedang AP II 40 persen.
Rencananya, KA Medan-Kualanamu ini tiketnya dijual Rp60 ribu, dengan waktu tempuh 50 menit. (sam/jpnn)
JAKARTA - Kereta api jalur Medan-Bandara Kualanamu ditargetkan langsung beroperasi seiring dengan mulai dioperasikannya bandara baru pengganti bandara
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- McDonald's Merilis A Minecraft Movie Meal dan Happy Meal, Terbatas
- IP Talks Road to Alcor Fest 2025: Membongkar Strategi IP Event di Era Persaingan
- IDSurvey Bersama 3 Entitas Holding Gelar Halalbihalal
- Bea Cukai Yogyakarta Edukasi Masyarakat Tentang Bahaya Rokok Ilegal Lewat Beringharjo
- Gubernur Sumsel Letakan Batu Pertama Pembangunan Jembatan Crossing Pipa Pertamina di Desa Benuang, Pali
- Didukung PNM, Rofiah Ubah Warisan Jamu Tradisional Jadi Bisnis Modern