PT Kaltim Methanol Industri Raih Penghargaan Program CSR Awards 2020

Pencapaian dalam ajang ICA 2020 ini melengkapi daftar prestasi PT KMI yang pada tahun ini juga berhasil mendapatkan Properda 2020 dengan pencapaian emas.
Melalui program-program CSR-nya, PT KMI telah menunjukkan komitmen terhadap masyarakat Kota Bontang dalam bidang pendidikan yaitu peningkatan kompetensi guru dalam gerakan literasi sekolah secara berkelanjutan.
BACA JUGA: Usai Serahkan Bungkusan Plastik ke Polisi, Pasutri Ini Dapat Penghargaan dari Kapolres
Hal ini tentunya sejalan dengan visi pemerintah kota Bontang sebagi Smart City. Penghargaan-penghargaan yang didapat merupakan bukti dedikasi PT KMI untuk masa depan dunia pendidikan di Indonesia, khususnya di Kota bontang Kalimantan timur dan juga dalam memberdayakan masyarakat di sekitar perusahaan.(dkk/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
PT Kaltim Methanol Industri (KMI) sukses meraih penghargaan di ajang Indonesian CSR Awards (ICA) 2020 untuk kategori bidang pendidikan dan pemberdayaan masyarakat.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
- Nono Sampono: PIK 2 Terbuka untuk Semua Agama, Ini Wajah Toleransi Indonesia
- Ketua Umum Yayasan Sanggar Sinar Suci: Penyambutan Thudong adalah Simbol Persatuan Umat
- Aturan Blending BBM Jelas dan Legal, Penyidikan Harus Transparan
- Oknum Dokter Terduga Pelaku Pelecehan Seksual di Malang Dipolisikan Korban
- PT Indo RX Apresiasi Putusan Lembaga Arbitrase Jerman
- Dugaan Penyiksaan Pemain Sirkus OCI, Komnas HAM Ungkap Fakta Ini