PT LI Segera Evaluasi Kompetisi
Sesuaikan dengan Agenda Joint Committee
Selasa, 31 Juli 2012 – 04:49 WIB
JAKARTA - Kompetisi Indonesia Super League (ISL) 2011-2012 memang sudah usai digelar. Namun, penyelenggara kompetisi PT Liga Indonesia (PT LI) belum bisa beristirahat. Mereka berencana untuk mengumpulkan klub sekitar minggu kedua Agustus. Evaluasi ini sudah menjadi agenda rutin PT LI tiap kompetisi usai. Beberapa hal yang harus dievaluasi dan masuk dalam daftar pembicaraan di antaranya adalah tentang manajemen liga, proyeksi musim depan, serta tentang lisensi klub dan tentang financial fairplay.
CEO PT LI Joko Driyono menjelaskan bahwa pertemuan dengan klub ISL tersebut sengaja dilakukan untuk mengevaluasi kompetisi musim lalu. Selain itu, juga untuk membicarakan permasalahan lain yang belum terselesaikan oleh PT LI sebelumnya.
Baca Juga:
"Ada beberapa agenda yang akan kami bicarakan dalam pertemuan. Tapi utamanya tentang evaluasi," ujarnya melalui pesan singkat kepada Jawa Pos, tadi malam (30/7).
Baca Juga:
JAKARTA - Kompetisi Indonesia Super League (ISL) 2011-2012 memang sudah usai digelar. Namun, penyelenggara kompetisi PT Liga Indonesia (PT LI) belum
BERITA TERKAIT
- Bursa Transfer Liga 1: Malut United dan Persita Menggebrak
- Malaysia Open 2025: Era Baru Dimulai, Indonesia Tak Disebut
- Ruben Amorim Pastikan MU Memperpanjang Kontrak Harry Maguire
- Valencia Vs Madrid: Bellingham Gagal Penalti, Gol Mbappe Batal, Vinicius Kartu Merah
- Valencia vs Madrid: Los Blancos Menang 2-1, Makin Kukuh di Puncak Klasemen
- Keran Poin Macet, Jakarta Bhayangkara Mengawali Proliga 2025 dengan Kekalahan