PT LIB Laporkan Hasil Club Meeting ke PSSI, Iwan Bule Bilang Begini
Minggu, 17 Januari 2021 – 13:34 WIB

Dirut PT LIB Akhmad Hadian Lukita (kiri) di kantor PT LIB bersama Dirops Sudjarno. Foto: Amjad/JPNN
"Situasi ini memang serba sulit. Namun, pada prinsipnya PSSI dan PT LIB akan mencari solusi yang paling tepat dan komprehensif atas situasi yang terjadi," kata pria yang karib disapa Iwan Bule itu. (dkk/jpnn)
PT LIB sudah menggelar pertemuan dengan klub yang membahas kelanjutan kompetisi. Mereka juga sudah melaporkan hasil rapat itu ke PSSI.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Tekad Irfan Jaya Mengakhiri Tren Negatif Bali United di Kandang Persib
- 3 Bintang Bali United yang Bisa Bikin Pendukung Persib Gemas
- Dewa United Mendekat dan Bali United Krisis, Persib Waspada
- Pukul PSS Sleman, Dewa United Pangkas Jarak dengan Persib
- Dramatis! 5 Gol Mewarnai Semen Padang Vs PSIS Semarang, Cek Klasemen
- Persib vs Bali United: Pengakuan Marc Klok soal Serdadu Tridatu