PT Pegadaian Bersama Relawan Bakti BUMN Menyalurkan Bantuan Bencana di Sumatera Barat
Senin, 20 Mei 2024 – 13:25 WIB

PT Pegadaian melalui program Relawan Bakti BUMN Batch V menyalurkan bantuan pangan, sebagai upaya tanggap bencana banjir bandang yang terjadi di Sumatera Barat. Foto dok Pegadaian
Sementara itu, Siti salah satu warga yang juga menjadi korban dalam bencana ini, mengucapkan terima kasih atas bantuan yang diberikan oleh Pegadaian dan berharap bantuan tersebut dapat mengurangi beban masyarakat atau korban terdampak.
"Rumah saya hancur, jalan yang biasa saya lalui untuk bekerja juga longsor. Situasi kami sangat kritis, dan kami tidak tahu harus mulai dari mana untuk membangun kembali kehidupan kami. Kami sangat berterima kasih bagi PT Pegadaian karena tidak hanya memberikan bantuan yang kami butuhkan seperti makanan dan pakaian, tetapi juga memberikan dukungan moral yang sangat berarti," ungkap Siti.(jpnn)
Melalui komitmen Pegadaian Peduli, semoga seluruh dukungan dapat membantu upaya pemulihan di daerah yang terdampak bencana.
Redaktur : Yessy Artada
Reporter : JPNN.com
BERITA TERKAIT
- Masyarakat tak Perlu Ragu Bertransaksi Emas Secara Digital di Pegadaian
- Dalam 6 Hari Galeri 24 Pegadaian Menjual Lebih Dari 250 kg Emas Batangan
- Harga Emas Antam, UBS, dan Galeri24 Hari Ini Naik Tajam, Berikut Perinciannya
- Emas Diburu, Dirut Pegadaian: Transaksi Emas Naik 4 Kali Lipat, Capai Rp1,5 Triliun
- Emas Diburu Masyarakat Seusai Lebaran, Deposito Emas Pegadaian Nyaris Tembus 1 Ton
- Harga Emas Antam & Galeri24 Stabil Hari Ini, UBS Melonjak