PT PP Kembali Dipercaya Garap Pembangunan Pabrik Peleburan Smelter Kolaka Senilai Rp3,22 Triliun
Minggu, 22 November 2020 – 15:23 WIB

PT PP menandatangani perjanjian kerja sama dalam pembangunan Pabrik Peleburan (Smelter) Feronikel Jalur Produksi 2 dan Jalur Produksi 5-6 Block Lapaopao di Provinsi Sulawesi Tenggara. Foto dok PT PP
Untuk ruang lingkup pekerjaan yang akan dilakukan PT PP, antara lain: pekerjaan persiapan, pekerjaan Sipil (pondasi, steel structure, access road inside plant, dan bangunan pendukung), pekerjaan BOP Mechanical (water treatment plant, pompa, dan comprehensive pipelines), serta pekerjaan BOP Electrical (substation 150 kV, transmisi 150 kV, EDG).
"PT PP mengucapkan terima kasih atas kepercayaan yang diberikan oleh CNI untuk membangun proyek tersebut. Berbekal pengalaman dan kualitas pekerjaan yang dimiliki oleh perseroan, kami yakin bisa menyelesaikan perkerjaan pembangunan sesuai dengan waktu yang telah ditargetkan dengan kualitas terbaik,” tandas Arsyad.(chi/jpnn)
PT PP mengucapkan terima kasih atas kepercayaan yang diberikan oleh CNI untuk membangun proyek Pabrik Peleburan Smelter Kolaka.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Kementerian ESDM Sebut Smelter Ceria Group Membanggakan, Begini Penjelasannya
- Dorong Hilirisasi Nikel Nasional, Smelter Merah Putih Siap Beroperasi di Kolaka
- Nyali Besar
- Sidang Korupsi Timah: Suparta Diberi Pidana Tambahan, Penasihat Hukum Minta Dipertimbangkan
- KPK Jerat 2 Orang sebagai Tersangka Kasus Korupsi PT PP
- Korupsi Timah, 2 Petinggi Smelter Swasta Dituntut 14 Tahun Penjara