PT Timah Punya Komisaris Baru
Kamis, 26 Maret 2015 – 15:00 WIB
jpnn.com - JAKARTA – PT Timah resmi memiliki komisaris utama yang baru. Perseroan pelat merah itu menunuk Fachri Ali sebagai komisaris utama dalam Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) tahun buku 2014.
Sementara, jajaran direksi tidak mengalami perubahan. PT Timah tetap mempertahankan enam direksi, termasuk direktur utama. “Kalau untuk komisaris ada perubahan memberhentkan Komut yang sebelumnya," ujar Direktur Utama PT Timah Sukrisno di Hotel Borobudur, Jakarta, Kamis (26/3).
Sukrisno berharap, perombakan jajaran komisaris baru bisa memberikan kontribusi yang baik bagi PT Timah di masa mendatang. (chi/jpnn)
Berikut susunan dewan komisaris baru dan direksi PT Timah:
Jajaran Komisaris
Baca Juga:
1. Komisaris Utama/Independen: Fachri Ali.
2. Komisaris: Suhendro.
JAKARTA – PT Timah resmi memiliki komisaris utama yang baru. Perseroan pelat merah itu menunuk Fachri Ali sebagai komisaris utama dalam Rapat
BERITA TERKAIT
- Ini Capaian yang Diraih Pertamina Sepanjang 2024, Keren
- Harga Emas Antam Melonjak Hari Ini 11 Januari, Jadi Sebegini Per Gram
- Rayakan HUT ke-66, Gapensi Usung Semangat Bersama dalam Sinergi Membangun Negeri
- PELNI Layani 551.383 Penumpang Selama Libur Nataru, 5 Pelabuhan ini jadi Tujuan Favorit
- Tingkatkan Pelayanan Bandara, IAS Group Luncurkan GSE Teknologi Terbaru
- Winn Gas Luncurkan Produk Inovasi Terbaru, Ibu-Ibu Pasti Suka