PTN Baru Bukan untuk Membunuh PTS
Kamis, 03 Januari 2013 – 16:55 WIB
Dengan demikian sangat tidak pas adanya anggapan bahwa kehadiran PTN sebagai ancaman bagi keberadaan PTS. Apalagi tidak sepenuhnya daerah 3T mampu menyediakan sarana pendidikan di daerahnya, itu sebabnya pemerintah wajib turun tangan.
Baca Juga:
Dalam merubah status sebuah PTS menjadi PTN, pemerintah selama ini sangat selektif meskipun banyak PTS baik di Jawa maupun di daerah lain ingin melakukan konversi menjadi PTN. Setidaknya adanya banyak pertimbangan yang dilakukan, seperti menilai geografis, sisi politik NKRI, melihat peta potensi daerah, ketersediaan PT yang ada.
“Semua dipertimbangkan. Dan tidak semuanya universitas, ada politeknik juga,” jelasnya. Soal pengaruh terhadap APBN? “Gak apa-apa, itu anggaran kan untuk rakyat,” pungkasnya.(fat/jpnn)
JAKARTA – Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Mohammad Nuh, memastikan bahwa anggapan yang muncul tentang pembentukan perguruan tinggi negeri
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sampaikan Pesan Prabowo soal Kurikulum Merdeka, Alon-Alon
- Mendikdasmen: Coding dan Artificial Intelligence Mulai Diajarkan pada Tahun Ajaran Baru
- Ganesha Operation Bekali Siswa Sumsel Menghadapi Seleksi Masuk Perguruan Tinggi yang Ketat
- Institut Teknologi Del Menggunakan AI untuk Deteksi Kecurangan Saat Ujian
- Rantastia Nur Alangan Ungkap Dukungan Dr. Ram Krishna untuk UIPM
- Tingkatkan Kualitas Pendidikan di Sulsel, Ganesha Operation Kenalkan GO Expert