PTPN III Ikutsertakan Mitra Binaan dalam Forum Kemitraan UKM/IKM
Jumat, 09 Desember 2022 – 14:20 WIB

Booth konsultasi guna pemahaman persyaratan menjadi mitra / vendor PTPN. Foto dok PTPN III
“Jumlah UMKM yang sudah mencapai sekitar 64,2 juta, memiliki kontribusi besar terhadap Produk Domestik Bruto (PDB) Indonesia, serta mampu menyerap sebagian besar tenaga kerja nasional. Dengan ikutsertanya mitra binaan kami dalam event ini, diharapkan bisa lebih mendorong motivasi mereka untuk lebih berkembang," terangnya.(chi/jpnn)
PTPN III mengikutsertakan sejumlah mitra binaan dalam Forum Kemitraan UKM/IKM di bidang alat pertanian.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Penerbitan Standar Pelayanan Produk PSAT
- Mentan Amran Bangun Kerja Sama dengan Yordania, Ketua GAN Yakin Sektor Pertanian RI Bakal Maju
- Wujudkan Satu Data Pertanian di Kabupaten Sukabumi, Kementan dan BPS Bersinergi
- Terima Kunjungan Kerja Komisi VI DPR, PTPN Group Tegaskan Hal Ini
- Panen Raya 2025, Serapan Gabah Naik 2.000 Persen
- Cerita Presiden Prabowo Punya Tim Pertanian Hebat, Apresiasi Kinerja Kementan