PTS Bingung Aturan Akreditasi

PTS Bingung Aturan Akreditasi
PTS Bingung Aturan Akreditasi
“Bagi kami tidak ada kendala. Kami akan mengikuti standar yang ada karena kami berkomitmen menjadikan STIE bermutu baik,” jelasnya ketika dihubungi melalui telepon selularnya.

Jusuf menerangkan, STIE Indonesia hingga saat ini selalu berupaya untuk  mematuhi standar dosen yang dipekerjakan,  yakni 40 persen  bergelar S3 dan selebihnya bertitel S2. Agar penilaian akreditasi semakin bagus, tambahnya, maka STIE sering melakukan penelitian dan kegiatan pendidikan yang tujuannya untuk mendongkrak penilaian. (cha/jpnn)
Berita Selanjutnya:
Walikota Diserbu Ortu Siswa

JAKARTA -- Ketua Asosiasi Badan Penyelenggara Perguruan Tinggi Swasta Indonesia (BP PTSI) Thomas Suyatno meminta kepada pihak Kementerian Pendidikan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News