PTS Khawatirkan Serbuan PT Asing
Senin, 19 Desember 2011 – 21:42 WIB

PTS Khawatirkan Serbuan PT Asing
"Kalau itu tidak dilakukan, maka saya khawatir masuknya perguruan tinggi asing ke Indonesia akan sama dengan bebas masuknya produk-produk dari China ke Indonesia. Berakhir dengan bangkrutnya perusahaan lokal yang tidak mampu bersaing dengan murahnya produk dari Cina, jangan sampai ada penjajahan dalam pendidikan," terangnya.
Terpisah, Dirjen Pendidikan Tinggi (Dikti) Kemendikbud, Djoko Santoso menyatakan, ada syarat bagi PTA untuk bisa masuk ke Indonesia. Syaratnya antara lain PTA tidak dapat berdiri sendiri, melainkan harus bekerjasama dengan perguruan setempat dan kurikulumnya sendiri harus mengadopsi pendidikan setempat.
"Terpenting lagi, PTA harus tetap memasukkan sejumlah mata kuliah seperti Bahasa Indonesia dan Pancasila ke dalam kurikulum. Juga harus merekrut dosen lokal, dalam komposisi yang belum ditentukan," tegas mantan Rektor ITB tersebut. (Cha/jpnn)
JAKARTA - Rencana pemerintah tentang internasionalisasi pendidikan tinggi (PT) yang tertuang di dalam Rancangan Undang-Undang (RUU) Pendidikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025