Puan Maharani Dinilai Paling Berpeluang Jadi Capres Perempuan
Merujuk hasil survei KedaiKOPI, dia menyebutkan nama-nama seperti Susi Pudjiastuti, Khofifah Indar Parawansa, dan Tri Rismaharini.
Sayangnya, nama-nama tersebut meski mempunyai elektabilitas, sangat kecil kemungkinannya diusung menjadi capres atau cawapres.
"Dorongannya adalah bagaimana parpol bisa membuka akses bagi perempuan lain ketika masa pencalonan,” ucap Ninis.
Kiprah dan Peluang Puan Maharani
Dalam kesempatan itu, Ninis juga menyinggung peluang Puan Maharani yang juga Ketua DPP PDI Perjuangan dalam Pilpres 2024.
Menurut dia, PDI Perjuangan memang menjadi partai yang bisa mengusung pasangan capres-cawapres dalam Pilpres 2024.
"PDIP satu-satunya yang bisa maju sendiri, kursi di DPR sudah 25 persen. Itu ibaratnya kalau mau maju sendiri bisa, tapi rasanya kan harus mengaak parpol lain," jelasnya.
Nama Puan juga diakuinya masuk dalam jajaran elit parpol yang sangat besar kemungkinannya diusung PDIP.
Mengenai nama perempuan yang masuk dalam radar Capres 2024, Direktur Eksekutif Perludem Khoirunnisa Nur Agustya mengakui nama Ketua DPR Puan Maharani.
- Cucun Hadiri Kolaborasi Medsos DPR RI dengan Masyarakat Digital di Lembang
- SHP Pemprov Bali Belum Dicoret dari Daftar Aset, Wayan Sudirta DPR Minta Penjabat Gubernur Taati Hukum
- Melly Goeslaw: Revisi UU Hak Cipta Solusi Hadapi Kemajuan Platform Digital
- Komisi III DPR Menghadapi Dilema dalam Memilih Pimpinan dan Dewas KPK, Apa Itu?
- Komisi XI DPR RI Desak Apple Bertanggung Jawab Atas Ketimpangan Pendapatan dan Investasi di Indonesia
- Problematika Penanganan Perkara Judi Online