Puan Maharani Kecam Serangan Israel ke Warga Palestina, Minta Pemerintah RI Memberi Bantuan Kemanusiaan
Minggu, 16 Mei 2021 – 10:54 WIB
Mantan Menko Pembangunan Manusia dan Kebudayaan itu juga mendorong Pemerintah RI terus melanjutkan peran aktifnya dalam menghentikan serangan Israel dan memberi bantuan kemanusiaan kepada rakyat Palestina.
Dia juga mendesak masyarakat internasional dan PBB untuk meredakan ketegangan dan membantu warga Palestina yang menjadi korban. (*/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Ketua DPR Puan Maharani mengecam serangan Israel terhadap warga Palestina. Puan menyerukan semua pihak untuk memberikan bantuan kemanusiaan dan kesehatan kepada warga Palestina.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Parlemen Indonesia-Mesir Sepakat Dukung Kemerdekaan Palestina
- Kualifikasi Piala Dunia 2026: Erling Haaland cs Menolak Tanding Lawan Israel
- Kunjungi Markas PBB, Fraksi PKS DPR Perjuangkan Nasib Anak-Anak Gaza Korban Agresi Israel
- 26 Kontainer Bantuan Kemanusiaan RI untuk Palestina Tertahan di Rafah
- Beginilah Cara Iran Merekrut Warga Israel Jadi Mata-Matanya
- Pram-Doel Dapat 50,07 Persen Suara, Puan Yakin Pilkada Jakarta Satu Putaran