Puan Maharani Panjatkan Doa untuk KRI Nanggala-402 dan Awak Kapal
Sabtu, 24 April 2021 – 20:58 WIB

KRI Nanggala 402. Foto: ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat
Puan yakin masyarakat di tanah air juga ikut mendoakan keselamatan para awak kapal selam KRI Nanggala-402.
Sebelumnya, Kepala Staf TNI AL, Laksamana TNI Yudo Margono mengatakan komponen yang melekat di kapal selam dan diyakini bagian dari KRI Nanggala-402 telah menjadi temuan selama pencarian KRI Nanggala-402.
"Komponen itu berupa pelurus tabung torpedo, grease (gemuk), alas untuk sholat dan beberapa spons yang mengecil," kata Yudo Margono. (antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Ketua DPR Puan Maharani meminta usaha penyelamatan KRI Nanggala-402 dioptimalkan.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Pertemuan Megawati-Prabowo Bakal Memengaruhi Keputusan Hasil Kongres PDIP?
- Puan Yakin Bakal Ada Pertemuan Lanjutan Megawati dengan Presiden Prabowo
- Prabowo Ingin Evakuasi Korban di Gaza, Ketua DPR Tagih Penjelasan Kemenlu
- Menteri Sowan ke Kediaman Jokowi, Puan PDIP: Presiden Saat Ini Prabowo Subianto
- Ini Pesan Megawati untuk Prabowo Lewat Didit
- Hadiri Open House di Rumah Ketua MPR, Puan Ungkap Pembicaraan Politik