Puasa, Zaskia Mecca Tetap Menyusui
Senin, 09 Juli 2012 – 20:51 WIB
Zaskia Mecca dan anaknya. Foto: Fedrik Tarigan/Jawa Pos
JAKARTA -- Ramadhan tahun ini, Zaskia Mecca kembali mendapat tawaran bermain sinetron. Bersama Agus Kuncoro, Zaskia akan bermain di "Para Pencari Tuhan" jilid 6. Ia juga mengungkapkan. untuk menjaga kesehatan badan, Zaskia tidak "balas dendam" jika berbuka puasa. Ia juga tidak mengabaikan makan sahur.
Meski harus syuting di bulan Ramadhan, namun Zaskia tidak akan mengurangi ibadah. Istri Hanung Bramantyo itu akan tetap berusaha untuk berpuasa.
Baca Juga:
Perbedaan lainnya, tahun ini Zaskia tetap harus syuting meski sedang mengasuh anak yang masih bayi. "Aku tetap menyusui," kata Zaskia saat ditemui di SCTV Tower, Senin (9/7).
Baca Juga:
JAKARTA -- Ramadhan tahun ini, Zaskia Mecca kembali mendapat tawaran bermain sinetron. Bersama Agus Kuncoro, Zaskia akan bermain di "Para Pencari
BERITA TERKAIT
- Rumah Baim Wong Terendam Banjir, Begini Kondisinya
- Kini Kondisi Sang Ayah Makin Membaik, Darius Sinathrya: Bak Mukjizat
- Begini Kondisi Ayah Darius Sinathrya Seusai Mengalami Komplikasi Akibat Gagal Jantung
- Nikita Mirzani Diperiksa Sebagai Tersangka, Polisi Ungkap Fakta Ini
- Sempat Mangkir, Nikita Mirzani Jalani Pemeriksaan Perdana sebagai Tersangka
- Berhasil Finis di Tokyo Marathon 2025, Ariel NOAH: Agak Emosional