Publik Bingung, Jokowi Harus Segera Jelaskan Kartu Sakti

"Data selalu jadi masalah di negeri ini. Jangan sampai mengulang program sebelumnya di mana banyak yang berhak malah tidak dapat bantuan," tukasnya.
Selain memasifkan sosialisasi mekanisme pencairan dana bantuan, skema pendanaan juga harus segera dijelaskan pemerintah. Selain itu, petugas di pelayanan tiga kartu itu harus benar-benar memberikan pelayanan prima dan diberikan pemahaman sehingga tidak bingung pula menjelaskan ke penerima.
Apalagi kini muncul kebingungan publik soal isu bahwa KIS hanya bisa digunakan di rumah sakit pemerintah, tidak seperti BPJS Kesehatan yang bisa dirujuk ke rumah sakit swasta.
Paling penting lagi, lanjut Fahira adalah, pemerintah harus punya mekanisme terukur sejauh mana kartu itu membuat masyarakat menggunakannya secara rasional. "Jangan sampai keluarga yang menerima KKS, uangnya malah dipakai untuk membeli rokok," tegas Fahira. (esg)
JAKARTA - Peluncuran Kartu Indonesia Sehat (KIS), Kartu Indonesia Pintar (KIP) dan Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) oleh Presiden Jokowi terus mendapat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung