Puisi Cinta yang Membunuh, Film Horor-Thriller dengan Nuansa Baru
Rabu, 11 Januari 2023 – 17:43 WIB
"Horor sendiri bisa tejadi karena trauma atau kekerasan dan hal lain," tutur dia.
Puisi Cinta yang Membunuh bercerita tentang seorang wanita bernama Ranum yang selalu terperangkap dengan kata-kata indah para pria.
Sayangnya, para pria ini selalu mengkhianatinya. Para pria yang mendekati Ranum pun berakhir meninggal dengan misterius. (mcr31/jpnn)
Puisi Cinta yang Membunuh, film garapan Garin Nurgoho bergenre horor-thriller yang menyajikan nuansa baru.
Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- Mawar De Jongh Hingga Giorgino Abraham Bintangi Series 10 PM
- Film 'Dilanjutkan Salah, Disudahi Perih' Mulai Syuting di Bandung
- Pengkhianatan G30S/PKI: Film Paling Banyak Ditonton yang Dianggap Alat Cuci Otak Anak Indonesia
- Garin Nugroho Terlibat, Film 'Dilanjutkan Salah, Disudahi Perih' Mulai Produksi
- Jaz Bangga Lagu Bukan Dengan Dia Dapat Sambutan Luar Biasa
- Cine-Concert 'Samsara' Karya Garin Nugroho Pertama Kali Dipentaskan di Indonesia