Puji Ferdy Sambo, Farhat Abbas Malah Banjir Cibiran
Senin, 12 September 2022 – 19:59 WIB

Farhat Abbas banjir cibiran seusai beri pujian untuk Ferdy Sambo. Foto: Fransiskus Adryanto Pratama/JPNN.com
Pernyataan pengacara nyentrik ini pun langsung menuai beragam komentar nyinyir dari warganet.
Tak sedikit warganet meninggalkan komentar pedas untuk Uya Kuya yang sengaja menghadirkan wawancara dengan Farhat Abbas.
Mereka, bahkan menilai komentar Farhat Abbas mengenai kasus Ferdy Sambo itu justru memperkeruh suasana. (jlo/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Farhat Abbas banjir cibiran dan kritikan pedas setelah memberi pujian untuk Ferdy Sambo, tersangka kasus pembunuhan Brigadir J. Simak selengkapnya di sini
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Nikita Mirzani Pengin Dijenguk, Farhat Abbas Beri Tanggapan
- 3 Berita Artis Terheboh: Kondisi Nikita di Tahanan Diungkap, Uya Kuya Beri Komentar
- Nikita Mirzani Ditahan, Uya Kuya Minta Pelaku Lain Juga Diproses Hukum
- Nikita Mirzani Ditahan, Farhat Abbas Beri Tanggapan Begini
- Nikita Mirzani Ditahan, Uya Kuya Berkomentar Begini, Tegas!
- Dipanggil Soal Video Kebakaran Los Angeles, Uya Kuya Siap Beri Penjelasan ke MKD