Puji Keunggulan Fisik Myanmar
Senin, 26 November 2012 – 11:00 WIB

Puji Keunggulan Fisik Myanmar
MYANMAR berhasil mengejutkan Vietnam dengan menahan imbang Sabtu lalu (24/11) di Stadion Rajamangala, Bangkok. Tertinggal satu gol lebih dulu pada babak pertama, The White Angels -julukan Myanmar- mampu menyamakan kedudukan di babak lanjutan. Tan Tai tak sekadar ngomong kosong soal pujian kepada Myanmar itu. Sebab, dia dikenal memiliki kemampuan fisik terbaik di antara pasukan Red Warriors, julukan Vietnam. Keberhasilan Vietnam mengalahkan Malaysia dalam laga uji coba lalu tak lepas dari mobilitas Tan Tai yang gesit di sektor tengah.
Seperti diberitakan Goal kemarin (25/11), kunci kesuksesan Myanmar dalam membendung Vietnam adalah kekuatan fisik pemain. Vietnam yang dikenal punya spirit berjuang yang tangguh dibuat frustrasi oleh Khin Maung Lhin dkk.
Baca Juga:
"Kami melakukan banyak kesalahan dalam pertandingan melawan Myanmar. Bukan hanya lini pertahanan, juga penyerangan. Namun, harus kami akui Myanmar mengejutkan kami. Terutama kekuatan fisiknya. Mereka terlihat tak pernah lelah mengejar bola selama pertandingan," ungkap gelandang Vietnam Le Tan Tai.
Baca Juga:
MYANMAR berhasil mengejutkan Vietnam dengan menahan imbang Sabtu lalu (24/11) di Stadion Rajamangala, Bangkok. Tertinggal satu gol lebih dulu pada
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan