Puji Langkah Pak Ganjar, Moeldoko: Enggak Usah Pusing-pusing Lagi

Mulai sistem perencanan keuangan, birokrasi yang bersih hingga berjalannya pendidikan antikorupsi dan penyuluh antikorupsi.
"Saya pikir model seperti ini yang jusru banyak dieksploitasi di lapangan oleh para kepala daerah. Karena ini judulnya pencegahan, maka harus diperbanyak pendidikan dan penyuluhannya agar orang sadar. Kami sangat apresiasi Pak Ganjar," katanya.
Moeldoko juga sepakat, bahwa program yang baik di daerah harus diadopsi menjadi untuk nasional. Dengan begitu, maka program pemerintah akan berjalan sesuai apa yang diharapkan.
"Saya sepakat dengan Pak Ganjar, bahwa praktik baik yang dilakukan pemeritah daerah itu bisa menjadi benchmarking. Itu bisa jadi model dan diterapkan secara nasional. Itu sangat bagus, sehingga kita belajar dari yang empirik, enggak usah pusing-pusing lagi," pungkasnya. (flo/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Firli Bahuri mengatakan kerja sama antara KPK dengan Pemprov Jateng berjalan dengan baik.
Redaktur & Reporter : Natalia
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir
- Menteri Prabowo Sebut Jokowi Bos, Ganjar Khawatir Ada Matahari Kembar
- Moeldoko: Masyarakat Ingin Berpindah ke Kendaraan Listrik, Karena..
- Megawati Anggap Ganjar Sudah Benar Bersikap Tolak Kedatangan Israel ke Indonesia