Puji Sikap PDIP Tolak Israel di Piala Dunia U-20, HNW: Sesuai Dicontohkan Bung Karno
Rabu, 22 Maret 2023 – 16:58 WIB
HNW berharap sebelum diadakan undian pengelompokan peserta Piala Dunia U-20 yang akan diselenggarakan akhir Maret nanti, PSSI dan pemerintah seharusnya sudah melaksanakan aspirasi bangsa Indonesia yang terhimpun dalam ormas, seperti MUI, Muhammadiyah dan lainnya maupun yang terhimpun dalam parpol, seperti PKS dan PDIP.
"Agar pemerintah konsisten dengan konstitusi sehingga dapat memastikan FIFA menyetujui untuk membatalkan keikutsertaan kesebelasan Israel main di Indonesia," ujarnya.
Menurut HNW, hal tersebut akan memunculkan Indonesia yang dihormati sebagaimana dahulu dicontohkan oleh Bung Karno. (mrk/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Wakil Ketua MPR Hidayat Nur Wahid (HNW) memuji sikap PDIP menolak kedatangan Timnas Israel di Piala Dunia U-20 lantaran sesuai dicontohkan Bung Karno
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Jokowi Absen Pertemuan Eks Gubernur Jakarta, PDIP: Malu Namanya Masuk Daftar OCCRP
- Ketua DPP PDIP Said Abdullah Tanggapi Putusan MK Tentang Penghapusan Presidential Threshold
- KPK Periksa Eks Dirjen Imigrasi Ronny Sompie
- Alhamdulillah, Air Bersih Layak Minum dari Dompet Dhuafa Mengalir di Gaza
- Dunia Hari Ini: Mantan Menhan Israel Mengundurkan Diri dari Parlemen
- Hasto Ditetapkan Jadi Tersangka, Agus Widjajanto: KPK Harus Berlaku Adil