Pujian & Saran dari Bamsoet buat Pemerintahan Jokowi di Tahun Depan

“Realistis dalam arti tetap berpijak pada sumber kekuatan pertumbuhan. Sumber kekuatan pertumbuhan ekonomi 2019 adalah konsumsi domestik yang sumbangannya mencapai 56,28 persen, sementara kontribusi investasi bagi pertumbuhan 32,32 persen,” sebutnya.
Maka untuk menjaga kekuatan konsumsi domestik, Bamsoet mendorong pemerintah menghindari penerapan kebijakan-kebijakan baru yang berpotensi melemahkan daya beli masyarakat. Sebagai contoh adalah rencana tentang kebijakan menaikkan iuran BPJS Kesehatan.
“Kalau masih bisa ditunda, tak ada salahnya jika diterapkan di kemudian hari. Kebijakan lain yang berpotensi menaikkan harga barang dan jasa pun hendaknya dipertimbangkan dengan matang dan jangan dipaksakan,” pungkasnya.(eno/jpnn)
Ketua MPR Bambang Soesatyo mendorong pemerintah Presiden Jokowi tetap menerapkan asas kehati-hatian (prudent) dalam pengelolaan ekonomi negara pada tahun depan di tengah ketidakpastian global..
Redaktur & Reporter : Antoni
- Genjot Pertumbuhan Ekonomi, Kanwil Bea Cukai Jakarta Beri Fasilitas TBB ke Perusahaan Ini
- Perkuat Hubungan Dua Negara, Mohsein Saleh Al Badegel Pertemukan Bamsoet & KADIN Saudi
- Bamsoet Prihatin Muruah Pengadilan Rusak Akibat Rentetan Kasus Melibatkan Hakim
- Gala Premiere Film Pinjam 100 The Movie Sukses, Bamsoet: Bisa jadi Cermin Generasi Muda
- Analis Sebut Kans Ekonomi Indonesia Alami Perkembangan Progresif
- Menteri ESDM: Mudik 2025 Dorong Pertumbuhan Ekonomi Daerah