Pukat UGM Soroti Kinerja Kajati DIY Tangani Korupsi
Dorong Kejaksaan Segera Bawa Idham Samawi ke Pengadilan
Senin, 01 Desember 2014 – 17:41 WIB

Pukat UGM Soroti Kinerja Kajati DIY Tangani Korupsi
Karenanya, Loeke diminta segera melanjutkan proses penanganan berbagai kasus dugaan korupsi itu. Hifdzil khawatir apabila Loeke tetap menutup diri dari publik dan tidak mempercepat penanganan korupsi, maka Kejati DIY justru semakin kehilangan kepercayaan dari masyarakat.
Hifdzil mengingatkan, jangan sampai komitmen Presiden Joko Widodo yang salah satunya memberantas korupsi hanya tinggal slogan. “Keistimewaan DIY tidak hanya terletak pada bidang sosial budaya saja, tapi juga penegakan hu-kumnya. Ini menjadi catatan bagi pimpinan Kejati DIY,” pungkasnya.(mar/laz/ong/jpnn)
JOGJA – Menjelang pergantian tahun, kinerja Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Daerah Istimewa Yogyakarta, Loeke Larasati Agoestina mulai mendapat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kecelakaan Innova Hantam Pemotor yang Menyalip, 3 Orang Tewas
- Oknum Kades Tersangka Korupsi Dana Desa Ditahan, Bendahara Buron
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak