Pulang Haji, Temui Istri Jadi Mayat
Korban Perampokan Sadis
Kamis, 08 November 2012 – 10:15 WIB
Keluarga kemudian berusaha agar kepergian Syarifudin ke tanah suci didampingi salah satu anaknya. Namun usaha ini tidak berhasil hingga pada akhirnya, Syarifudin tetap berangkat seorang diri. "Bapak akhirnya berangkat sendiri," jelasnya.
Baca Juga:
Kiki Aminah kemarin siang dimakamkan di makam keluarga di Dusun Cigolat Desa Sindangsari. Korban Selasa (6/11) malam sempat dibawa ke RSUD Margono untuk diotopsi. Sampai kemarin belum diperoleh keterangan resmi dari pihak terkait mengenai hasil pemeriksaan tersebut.
Selama ini, korban dikenal baik oleh tetangga maupun kerabatnya. Warga juga tidak pernah mendengar kalau korban atau keluarganya memiliki musuh akibat sebuah permasalahan. "Beliau baik dengan sesama tetangga dan selalu shalat berjamaah di masjid. Dan kayaknya juga tidak punya musuh," kata Rakhmat, warga setempat.
Pihak keluarga percaya pelaku perampokan dan pembunuhan keji itu akan tertangkap segera. "Adik sempat tanya ke "orang pinter". Katanya dalam dua atau tiga hari pelaku akan tertangkap," ujar Ade Sujana, anak kedua korban, kemarin (7/11).
MAJENANG-Haji Syarifudin (72), jemaah haji yang baru pulang dari tanah suci, langsung pingsan setiba di rumah duka di Jalan Raya Padangjaya RT 01
BERITA TERKAIT
- Rekonstruksi Penembakan Bos Rental Mobil oleh Oknum TNI AL, Rizky Ungkap Hal Ini
- Oknum TNI AL Peragakan Penembakan Bos Rental Mobil, Keluarga Korban Emosional
- ASN Pemkab Muna Dibunuh di Kamar Hotel Kendari
- 5 Pengeroyok Dudung SP Ditangkap, Ternyata Ini Motifnya
- Cuma Bayar Rp 15 Ribu Bisa Menonton Video Porno Sepuasnya
- Hamil, Mahasiswi Kebidanan Ini Aborsi Sendiri