Pulau Betuah Dijual Senilai Rp 10 Miliar
Rabu, 09 Agustus 2017 – 03:59 WIB

Ilustrasi. Foto: dokumen JPNN
Nama Pulau Betuah adalah nama yang disandangkan masyarakat setempat karena memiliki riwayat dan arti tersendiri. Masyarakat tidak memanfaatkan Pulau Betuah sebagai daerah permukiman, melainkan untuk kegiatan budi daya perkebunan kelapa. Pulau tersebut juga dijadikan area persinggahan nelayan tradisional. Selain untuk bersinggah, banyak nelayan yang kerap bermalam di pulau itu.(sur/try/jpg/c1/whk)
Warga Lampung kembali digegerkan kabar penjualan sebuah pulau di Provinsi Lampung. Kali ini Pulau Betuah yang dijual di olx.co.id, rumahdijual.com,
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Wali Kota Eva Dwiana Pastikan 4 Rumah di Atas Sungai Bakal Dirobohkan
- Jokowi Resmikan SPAM Kota Bandar Lampung Bernilai Rp 1,3 Triliun
- Anggota DPRD yang Ditangkap soal Penggelapan Mobil Rental Berdamai dengan Korban
- 389 PPPK 2023 Terima SK, Semuanya Tenaga Kesehatan
- Detik-Detik Penggerebekan Lokasi Prostitusi di Lampung, 2 Wanita Sedang Melayani Tamu
- Di Hadapan Mahasiswa, Menko Airlangga Beber Upaya Pemerintah Terkait Hilirisasi SDA