Pulau Weh Memukau Yachtist di Hari Kedua Sabang Marine Festival 2017
Senin, 24 April 2017 – 15:02 WIB

Menpar Arief Yahya. Foto: dok.JPNN.com
"Kami akan berada disini mungkin selama seminggu setelah festivalnya berakhir, kami berharap bisa mengunjungi lebih banyak tempat, seperti Pulau Rubiah, dan melakukan snorkling bersama keluarga," katanya.
Menpar Arief Yahya terus mencari cara agar bisa menghidupkan wisata bahari Sabang, Aceh. Salah satu agenda acara di Phuket pekan depan, adalah membuat jalur regata Phuket, Langkawi, Sabang, agar bisa menghidupkan bisnis di ujung barat Indonesia itu.
"Kalau jalur yacht itu hidup, maka Sabang akan cepat maju dengan wisata baharinya," kata Arief Yahya.(jpnn)
Even Sabang Marine Festival (SMF) III 2017 yang digelar sejak Rabu 19 April hingga 23 April 2017 mendapat antusias luar biasa dari para yachtist
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- IGMJ 2025, Event Musik yang Menyatukan Budaya, Alam, dan Seni dalam Satu Panggung
- Menpar Widiyanti Sebut Peringatan Nuzulul Qur'an Momen Memperkuat Nilai-nilai Kebajikan
- Wamenpar Ni Luh Puspa Petakan Potensi Wisata di Bali Timur, Ini Tujuannya
- Backstagers Indonesia Serahkan Manifesto Peta Jalan Industri Event ke Kemenpar
- Menpar Widiyanti Sampaikan 3 Poin Utama yang Perlu Diperbaiki di RUU Kepariwisataan
- Wamenpar Ajak Wisatawan Nikmati Wisata Alam di DeLoano Glamping Magelang