Puluhan Honorer K2 Mengadu Nasib ke Ratu Tatu
Kamis, 13 Februari 2020 – 22:46 WIB

Bupati Serang Ratu Tatu Chasanah bersama Wakil Ketua DPRD Kabupaten Serang Mansur Barmawi saat menerima audiensi puluhan honorer K2. Foto: Antara/Lukman Hakim
Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Kadindikbud) Kabupaten Serang Asep Nugraha Jaya, mengatakan Pemkab Serang tidak bisa menentukan secara mandiri dalam seleksi P3K yang dilakukan oleh pemerintah pusat.
“Semua mekanisme sudah di pusat kita hanya ikuti aturan dan tidak bisa menentukan dari Daerah,” kata Asep. (antara/jpnn)
Pemerintahan yang dipimpin Ratu Tatu Chasnah diharapkan memerhatikan nasib honorer K2.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar, 6 Fakta Terungkap, Komitmen Tegas
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Seleksi PPPK Tahap 2 Daerah Ini Bulan Depan, 904 Honorer Memperebutkan 103 Sisa Formasi
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Baik, Honorer Silakan Mempersiapkan Diri, Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar?
- Jadwal Tes PPPK Tahap 2 Tidak Serentak, Kapan Bisa Cetak Kartu Ujian? Tenang ya
- Sebegini Jumlah Honorer yang Bertarung di Tes PPPK Tahap 2, Ketat