Puluhan Mahasiswa Pencinta Alam Terjebak Usai Kibarkan Bendera Merah Putih, Mohon Doanya
Selasa, 17 Agustus 2021 – 23:06 WIB
“Untuk diketahui perjalanan menuju lokasi para mahasiswa pencinta alam harus melewati 3 sungai,” katanya.
Upaya evakuasi para korban akan melibatkan unsur tim penyelamat KPP Kendari, BPBD Konawe, Babinsa Amonggedo dan masyarakat setempat.(Antara/jpnn)
Puluhan mahasiswa pecinta alam terjebak di Gunung Amonggedo, Desa Ulu Benua, Kecamatan Amonggedo, Kabupaten Konawe, Sulawesi Tenggara (Sultra) saat hendak ingin balik usai pengibaran Merah Putih dalam rangka memperingati HUT ke-76 Republik Indonesia.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- IMDE Gelar Kuliah Umum Bertema Tips dan Trik Wawancara Tokoh
- Bank Mandiri Bersama 3 BUMN Salurkan Bantuan bagi Putra Putri TNI & Polri
- Mahasiswa Minta Masyarakat Tolak Praktik Politik Uang pada Pilkada Serentak 2024
- BTN Gelar Ajang Kompetisi Housingpreneur, Total Hadiah Rp 1 Miliar
- Bank Indonesia & dibimbing.id Kolaborasi Melatih 300 Mahasiwa Mahir Digital Marketing
- BNBP: 10 Korban Tewas Tertimpa Longsor di Karo Sudah Dievakuasi