Puluhan Mayat Warga Rohingya Ditemukan Terdampar di Pantai
Sabtu, 06 Juni 2015 – 03:45 WIB

Warga Rohingya menampung air hujan untuk air minum di penampungan mereka di Myanmar. Foto : Reuters
Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) menyebutkan, separuh dari mereka yang dibawa ke darat adalah etnik Rohingya beragama Islam yang melarikan diri dari kekejaman dan penindasan penganut Buddha di Myanmar.
Baca Juga:
Sedangkan selebihnya dari Bangladesh yang berkeinginan mencari kehidupan lebih baik. Myanmar yang menolak kehadiran etnik Rohingya menuding semua yang ditemukan hanyut adalah warga Bangladesh. (ray/jpnn)
YANGOON - Pemerintah Myanmar belum juga memberikan komentar terkait ditemukannya puluhan mayat yang terdampar di pantai Rakhine, barat Myanmar, dalam
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi