Puluhan Negara Berkomitmen Hapuskan Mobil Berbahan Bakar Minyak, Australia Masih Ketinggalan
Selasa, 09 November 2021 – 21:15 WIB

Sejumlah negara dan pabrikan mobil berencana hanya akan memproduksi mobil listrik pada akhir dekade ini. (AP: Jon Super)
Kalangan industri mengatakan pada saat ini, Australia tidak mungkin meraih target semacam itu.
Dewan Kendaraan Listrik menganjurkan perlunya ada diskon, pembebasan pajak, dan target emisi untuk mendorong perubahan dalam pasar mobil.
Tanpa hal itu, katanya, pasar mobil listrik di Australia akan terus tertinggal dibandingkan negara lain.
Diproduksi oleh Farid M. Ibrahim dari artikel ABC News.
Dibandingkan negara-negara maju lainnya, Australia dianggap masih ketinggalan untuk pengadaan mobil listrik
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Hasil Babak Grup Piala Asia U-17 2025: Indonesia dan Uzbekistan Digdaya, Australia Apes
- Kampanye Pemilu di Australia: Jarang Ada Spanduk, Lebih Menjual Kebijakan
- Lady Gaga Bakal Gelar Konser di Australia Akhir Tahun Ini
- Dunia Hari Ini: Tiongkok Akan 'Melawan' Tarif yang Diberlakukan Trump
- Dunia Hari Ini: Serangan Israel Tewaskan 32 Warga Gaza dalam Semalam
- Dunia Hari Ini: Presiden Korea Selatan Yoon Suk Yeol Diturunkan dari Jabatannya