Puluhan Pianis Dunia Bersaing di Batam Piano Competition
Minggu, 22 Oktober 2017 – 12:17 WIB
Menteri Pariwisata Arief Yahya ikut mengamini hal tersebut. Batam merupakan salah satu pintu masuk utama wisatawan mancanegara ke Indonesia. Batam merupakan daya tarik utama. Terlebih pasar pecinta musik piano adalah pelanggan premium. Jumlahnya kecil tapi spendingnya besar.
"Batam International Open Piano Competition 2017 ini menambah atraksi yang ada di Batam dan efektif dalam meningkatkan promosi pariwisata Indonesia dan mendatangkan wisatawan ke Indonesia," ujar Menpar. (jpnn)
Puluhan pianis dari sejumlah negara bersaing menjadi yang terbaik dalam ajang kompetisi Batam International Open Piano Competition 2017 sejak Sabtu (21/10).
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tampil Bertiga, Jonathan Kuo Akan Bawakan Mahakarya Felix Mendelssohn
- Jonathan Kuo Gelar Konser The Russian Connections, Catat Jadwalnya
- Begini Cara Jonathan Kuo Tetap Eksis di Masa Pandemi
- Pianis Cilik Abigail Angelica Pengin Ikuti Jejak Joey Alexander di Kancah Dunia
- Jonathan Kuo Mainkan Karya Beethoven di Konser Sinfonietta 2020
- Jonathan Kuo Latihan 5 Jam Sehari demi Konser Resital Solo