Puluhan Praja IPDN Keracunan
Kamis, 14 Juni 2012 – 09:11 WIB

Puluhan Praja IPDN Keracunan
Wartawan yang mencoba mengambil gambar sempat bersitegang dengan praja yang ditugaskan mengamankan pasien. Bahkan ada ruangan yang langsung ditutup dan dikunci ketika wartawan mencoba mengambil gambar.
Dokter Naftali Mote yang ikut menangani pasien meyebutkan bahwa hingga tadi malam sekitar pukul 22.00 WIT, tim medis masih melakukan penanganan awal dengan memberi cairan pada pasien sambil tetap melakukan observasi.
Dikatakannya, ada pasien yang memiliki daya tahan tubuh lemah sehingga cepat menyerap racun. "Ini kan masih di bagian pencernaan, tapi ada juga racun yang sudah terserap, karena ada pasien yang muntah dan pusing-pusing tapi ada juga yang kondisinya lebih baik," tandas Naftali. (ade/fud)
JAYAPURA - Puluhan praja Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) yang berada di Kampus IPDN Papua, di Kotaraja Dalam, Abepura, Kota Jayapura, Rabu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku