Puluhan Tahanan Kabur, Diadang Tentara Bersenjata di Depan Pintu Penjara, Banyak yang Tewas

Puluhan Tahanan Kabur, Diadang Tentara Bersenjata di Depan Pintu Penjara, Banyak yang Tewas
Para tahanan berkumpul di atap Penjara Polisi Bolivarian Nasional saat terjadi kerusuhan di Caracas, Venezuela, Senin (27/4/2015). Foto: Dokumen REUTERS/Carlos Garcia Rawlins

Sementara Kementerian Informasi Venezuela tidak menanggapi permintaan untuk memberikan pernyataan.

Kerusuhan mematikan adalah hal biasa di penjara-penjara Venezuela, di mana para napi sering secara terbuka menggunakan senjata.

Human Rights Watch dalam laporannya tahun ini mengatakan penjara-penjara di negara itu bermasalah dengan korupsi, keamanan yang tidak memadai, dan kepadatan isi ruang tahanan. (Reuters/antara/jpnn)

Puluhan tahanan berusaha melarikan diri selama kerusuhan, disambut tentara di depan pintu dengan tembakan.


Redaktur & Reporter : Soetomo

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News