Puluhan Warga yang Ikut Tablig Akbar di Gowa Jalani Karantina Mandiri
Rabu, 01 April 2020 – 00:36 WIB
Selanjutnya, jumlah ODP yang sudah selesai menjalani pemantauan 21 orang dan dinyatakan sehat, serta mendapatkan surat keterangan sehat dari puskesmas.
Masyarakat yang melaporkan diri melalui hotline Dinas Kesehatan setelah melakukan perjalanan dari daerah terjangkit dan tanpa gejala dengan kondisi sehat 430 orang dan akan terus dilakukan pemantauan kondisinya, bukan dilakukan pemeriksaan. (antara/jpnn)
40 warga Tarakan, Kaltara menjalani karantina mandiri setelah mengikuti tablig akbar dengan riwayat perjalanan dari Gowa, Sulsel.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Usut Kasus Korupsi di Kemenkes, KPK Periksa Dirut PT Bumi Asia Raya
- Kasus Korupsi Proyek APD Covid-19, KPK Jebloskan Pengusaha Ini ke Sel Tahanan
- Korupsi Insentif Nakes RSUD Palabuhanratu, Polda Jabar Tangkap 3 Tersangka Baru
- Korupsi Pengadaan Masker Covid-19 di NTB, Kerugian Negaranya
- Menkes Sebut Virus Mpox atau Cacar Monyet Tidak Mengkhawatirkan seperti Covid-19
- Jilbab IKN