Puncak Arus Mudik Lebaran Diprediksi 28 Maret, Kapolri Kerahkan 2.835 Posko Pengamanan

Puncak Arus Mudik Lebaran Diprediksi 28 Maret, Kapolri Kerahkan 2.835 Posko Pengamanan
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo. Foto: Humas Polri

"Secara umum tadi dilaporkan bahwa kegiatan pengamanan kita kali ini melibatkan kurang lebih 2.835 posko yang terdiri dari 1.738 pospam, 788 posyan, dan 309 pos terpadu, serta mengamankan 126.736 objek pengamanan," terang Kapolri. (tan/jpnn)

Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:


Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memprediksi puncak arus mudik Lebaran 2025 akan terjadi mulai 28 hingga 30 Maret.


Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News