Puncak IN2MF 2023 Digelar, Bukti Modest Fashion Indonesia jadi Terbaik di Dunia
Minggu, 29 Oktober 2023 – 19:11 WIB
Menutup perhelatan IN2MF 2023 pada hari kedua ini digelar fashion show bertema “Couture in Wastra” yang menampilkan koleksi modest wear yang elegan dengan sentuhan wastra dari TutyAdib, Naniek Rachmat, Tia Hidayat, Darabirra, Zahra Zhafira, Zeta Privè, Dian Pelangi, Riris Ghofir, dan guest designer Nisrin Yahi dari Moroko yang berkolaborasi dengan hijab oleh TutyAdib. (jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Puncak acara Indonesia International Modest Fashion Festival (IN2MF) 2023 resmi digelar di Plenary Hall Jakarta Convention Center (JCC) Senayan.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- OJK: Hadirnya PP 47/2024 Berdampak Positif Bagi Keberlangsungan UMKM ke Depan
- Peruri dan BPR Percepat Layanan Keuangan Digital bagi UMKM
- Sebanyak 90 Ribu Pengunjung Hadiri SIAL Interfood 2024
- Ini Cara Bea Cukai Dorong UMKM Naik Kelas di Pasuruan, Tanjungpinang, dan Jambi
- Pengusaha Kecil Pasti Girang, Kementerian UMKM Bakal Sebar Kartu Usaha
- Garudafood Dorong Ekonomi Inklusif, Berdayakan UMKM