Puncak Macet Total
Senin, 27 Desember 2010 – 07:24 WIB
RY mengakui, kemacetan yang sudah menjadi langganan di Puncak merupakan masalah yang pelik. Sehingga, semua pihak termasuk masyarakat perlu membantu untuk mengatasinya. “Pengaturan kemacetan dan pengamanan malam Natal dan Tahun Baru ini bukan saja tanggung jawab polisi, tetapi menjadi tanggung jawab kita bersama,” tandasnya.
Untuk mengatasi kemacetan tersebut, kemarin PT Raharja memberikan bantuan 50 barikade atau pembatasan jalan di sepuluh pospam lalulintas. “Lima puluh barikade ini disebar di sepuluh pospam mulai Pospam Gadog-Ciawi hingga Pospam Nagrek, Bandung,” jelas Humas PT Jasa Raharja, Pahlevi BS. Tiap pospam diberikan lima unit barikade. (ico)
BOGOR-Memasuki libur tiga hari, termasuk cuti bersama kemarin, kawasan wisata Puncak, Kabupaten Bogor, dipadati arus kendaraan pengunjung dari berbagai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS