Puncak Musim Hujan Diprediksi Akhir Januari
Sabtu, 23 Januari 2016 – 18:15 WIB

ILUSTRASI. FOTO: Radar Semarang/JPNN.com
“Akan menjadi ancaman bagi petani tembakau, bawang, dan petambak garam, serta meningkatnya pertumbuhan penyakit organisme tanaman," kata Wahyu.
Lebih lanjut dalam kesempatan itu, Prabowo sudah memberikan informasi kondisi cuaca untuk seminggu ke depan. Menurut dia, potensi hujan lebat meliputi wilayah Sumatera bagian Selatan, Jawa, Bali, NTB, Sulawesi Tengah dan Selatan, Maluku bagian tengah dan Papua bagian Tengah.(boy/jpnn)
JAKARTA – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika memprediksi puncak musim penghujan akan terjadi akhir Januari hingga Februari 2016. BMKG
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- QRIS Simbol Kedaulatan Digital Indonesia, Hanif Dhakiri: Bukan Semata Alat Pembayaran
- Paus Fransiskus Meninggal, Ketum GP Ansor: Pesan Beliau Sangat Membekas Saat Kami Bertemu di Vatikan
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Konsumsi Sayuran Meningkat Berkat Peran Perempuan Pegiat Urban Farming
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Penyidik Bareskrim Kaji Substansi Laporan Ridwan Kamil terhadap Lisa Mariana