Punggawa Garuda Balik ke Liga
Senin, 03 Januari 2011 – 06:02 WIB

Yongki Ariwibowo. Foto: Hendra Eka/Jawa Pos
Mantan pelatih Slavia Praha ini pun meminta lima pemain Timnas yang akan segera kembali bergabung tersebut untuk bisa melupakan turnamen Piala AFF yang baru mereka lewati. Khususnya menyangkut kegagalan Indonesia keluar sebagai juara.
“Sekarang mereka harus merubah konsentrasi, tidak lagi berfikir main di turnamen, tapi sekarang harus fokus di kompetisi ISL (Indonesia Super League), kadang itu susah, tapi harus mereka lakukan,” yakin Miro.
Pelatih yang pernah menangani Arema tahun 2007 lalu ini tak mau lima pemain Arema, Kurnia Meiga, Zulkifli Syukur, Benny Wahyudi, Ahmad Bustomi dan Yongki Ariwibowo jadi terbebani saat kembali gabung Arema.
“Kita lihat kondisi mereka besok, kita tahu Meiga tidak pernah main, Benny hanya main sedikit dan Yongki mengalami cedera, kita lihat kondisi mereka semua. Masih ada waktu untuk persiapan lawan Persija,” terang Miro. (bua/jon)
MALANG -- Setelah dua bulan lebih gabung Timnas Indonesia, dijadwalkan hari ini lima pemain Arema kembali ke klub. Menurut rencana, mereka akan langsung
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah