Punggung Sandra Dewi Memerah
jpnn.com - JAKARTA - Sandra Dewi, aktris sekaligus bintang iklan ini mengeluh saat melakukan syuting di ruang terbuka. Pasalnya, hewan kecil dan nakal hinggap di kulit putihnya itu.
"Duh, digigit nyamuk nih. Di dalam saja yuk wawancaranya," kata Sandra saat ditemui JPNN.com saat rehat syuting film I Am Hope di Taman Ismail Marzuki, Jakarta Pusat, Rabu (8/7) malam.
Saat ditemui, Sandra memang mengenakan dressed warna merah marun yang cukup memperlihatkan kulit mulusnya. Walaupun, dressed seksi itu berbahan panjang menutupi bagian bawahnya.
"Iya nih, punggung aku digigitin nyamuk..," celoteh aktris berusia 31 ini.
Dari pantauan JPNN, memang terlihat bagian punggung Sandra yang terbuka itu memerah akibat gigitan nyamuk. Maklum, pelataran teater TIM masih banyak pepohonan.
Apalagi, semalam sempat hujan dan waktunya nyamuk mencari mangsa. Tapi, meski demikian, Sandra tetap bertahan mengenakan baju seksinya tersebut.
Syuting hingga dini hari pun dilakoninya sebagai salah satu artis dari lima belas artis yang syuting dalam film baru besutan Wulan Guritno itu. Ada yang mau jadi nyamuk? (mg3/jpnn)
JAKARTA - Sandra Dewi, aktris sekaligus bintang iklan ini mengeluh saat melakukan syuting di ruang terbuka. Pasalnya, hewan kecil dan nakal hinggap
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Citra Scholastika Bicara Tentang Kesiapan Pernikahan dengan Kekasih
- Ini Jadwal Tayang Scandal 3 yang Dibintangi Al Ghazali dan Zsazsa Utari
- Jessica Iskandar Bahagia Rayakan Natal Bersama Anggota Keluarga Baru
- Rayakan Natal, Citra Scholastika Ungkap Menu Wajib Keluarga
- Gara-Gara Ambisius, Chintya Gabriella Diseret ke DCDC Pengadilan Musik
- 5 Alasan ZANNA: Whisper of Volcano Isle Jadi Tontotan Wajib saat Liburan Sekolah