Punya Keuntungan, Porto Tetap Turunkan Tim Terkuat
jpnn.com - PORTO- FC Porto memang memiliki keuntungan besar saat menjamu Basel pada leg kedua babak 16 besar Liga Champions 2014/2015 di Estádio do Dragão, Rabu (11/3) dini hari WIB.
Itu terjadi setelah Porto mampu menahan imbang Basel dengan skor 1-1 pada leg pertama lalu. Dengan hasil itu, Porto hanya perlu bermain imbang tanpa gol untuk lolos ke babak perempat final.
Meski begitu, Porto tetap menurunkan kekuatan terbaiknya untuk meladeni Basel. Raksasa Portugal itu menurunkan Fabiano di bawah mistar gawang. Lini belakang dikuasai Danilo. Lini tengah dipercayakan pada Hector Herrera. Sedangkan lini depan diserahkan pada Vincent Aboubakar. (jos/jpnn)
Susunan pemain Porto vs Schalke:
FC Porto: Fabiano; Danilo, Maicon, Marcano, Alex Sandro; Evandro, Casemiro, Herrera; Tello, Aboubakar, Brahimi.
Basel: Vaclik; Samuel, Schär, Safari, Zuffi; Frei, Elneny, Xhaka, Streller; Gashi, Gonzalez.
PORTO- FC Porto memang memiliki keuntungan besar saat menjamu Basel pada leg kedua babak 16 besar Liga Champions 2014/2015 di Estádio do Dragão,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Dukung Pertamina Eco Run Fest 2024, PertaLife Insurance Berikan Proteksi untuk Pelari
- Skuad Thailand di Piala AFF 2024, 4 Nama Kondang Absen
- Daftar Harga Tiket Indonesia Masters 2025, Mulai Rp 90 Ribu
- Michelle Elizabeth Surjaputra Resmi Pimpin FTI DKI Jakarta 2024-2028
- Piala AFF 2024, Timnas Indonesia tidak Berkandang di SUGBK
- Menpora Dito Lepas Peserta SSEAYP ke-48, Ini Pesan yang Disampaikan!