Punya Pacar Baru, Nikita Mirzani Segera Nikah Lagi?
Jumat, 10 November 2023 – 19:19 WIB

Aktris Nikita Mirzani. Foto: Firda Junita/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - Aktris Nikita Mirzani dikabarkan telah mempunyai pacar baru.
Kabar tersebut bahkan sudah dikonfirmasi oleh sahabatnya, Dokter Oky Pratama.
"Nikita Mirzani (sudah) punya pacar baru," kata Dokter Oky dalam tayangan Intens Investigasi baru-baru ini.
Selain punya pacar, Nikita Mirzani ternyata telah mempunyai rencana untuk menikah lagi.
Menurut Dokter Oky, perempuan berusia 37 tahun itu memasang target menikah pada 2024.
"Dia pengin nikah tahun depan," bebernya.
Terkait pernyataan Dokter Oky, Nikita Mirzani hanya bisa tersenyum lebar.
Dia kemudian membeberkan bocoran soal identitas pacar barunya.
Aktris Nikita Mirzani dikabarkan telah mempunyai pacar baru. Kabar tersebut bahkan telah dikonfirmasi oleh sahabatnya, Dokter Oky Pratama.
BERITA TERKAIT
- Masa Penahanan Vadel Badjideh Diperpanjang, Ini Sebabnya
- Praktisi Hukum Bicara Soal Potensi Nikita Mirzani Dijemput Paksa Jika Kembali Mangkir
- Belum Hadiri Pemeriksaan, Nikita Mirzani Mengaku Sibuk Syuting
- Hari Ini, Nikita Mirzani Dijadwalkan Jalani Pemeriksaan
- Nyaris 2 Pekan di Tahanan, Vadel Badjideh Makin Rajin Beribadah
- Nikita Mirzani Jadi Tersangka, Begini Reaksi Vadel Badjideh