Pupuk Kaltim Gelar UMKM Festival di Sulsel
Minggu, 20 November 2022 – 19:47 WIB
Dengan hadirnya PKT, pihaknya berharap ada kerja sama berkelanjutan termasuk penyediaan pupuk bagi petani di Pallangga.
"Dominan petani menanam padi di sini. Sudah 12 tahun lalu kami menanam semoga dengan adanya PKT pupuknya makin lancar," katanya.
Dalam Festival UMKM ini, PKT melibatkan 20 unit yang diisi UMKM. Selain itu, ada pula pengundian 5 doorprize, pertunjukan tari dan Kompetisi PUBG Mobile.(chi/jpnn)
Kerja sama antar wilayah penghasil pangan dengan Pupuk Kaltim sebagai leader industri pupuk ada dua simbiosis yang saling menguntungkan.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Mantap, 140 Ton Komoditas Pinang Asal Pariaman Diekspor ke Pasar India
- Rembuk Tani jadi Cara Pupuk Indonesia Penuhi Kebutuhan Petani Sragen
- Demi Keberlangsungan UMKM, Tarif PPh Seharusnya Diturunkan, Bukan Naik!
- Pertamina Eco RunFest 2024 Beri Dampak Positif, Mulai Lingkungan hingga Ekonomi
- Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar, Yayan: Hadiahnya Luar Biasa, ya
- Melalui UMK Academy, Pertamina Dukung UMKM Bersaing di Tingkat Global