Pupuk Kaltim Menanam 1.500 Bibit Mangrove di Bontang

Karyawan PKT tak hanya melaksanakan aksi bersih mangrove hingga penanaman dan penyulaman, tetapi juga bentuk dukungan nyata terhadap program pelestarian ekosistem mangrove yang terus diperluas PKT di perairan Bontang.
"Sasaran utama program ini agar karyawan PKT dapat semakin peka dan peduli terhadap lingkungan, maupun kondisi sosial di sekitar perusahaan dengan terlibat aktif didalamnya," tambah Endang.
Mewakili Pemkot Bontang, Lurah Loktuan Hadi Jumianto mengapresiasi Employee Volunteering Program sebagai langkah aktif PKT dalam mendorong keterlibatan seluruh karyawan dalam pelestarian ekosistem dan lingkungan.
"Semoga program berbasis pelestarian lingkungan dan pesisir terus ditingkatkan PKT, sebagai wujud kontribusi perusahaan bagi masyarakat yang diikuti pemberdayaan di berbagai bidang," seru Hadi.(chi/jpnn)
PT Pupuk Kalimantan Timur (PKT) melibatkan para karyawan untuk menanam 1.500 bibit mangrove.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
- Posko Arus Balik Pupuk Kaltim, Bantu Perjalanan Pemudik Kembali ke Perantauan
- Pupuk Kaltim Buka Posko Mudik BUMN di Bandara Sepinggan
- Pupuk Kaltim Fasilitasi Ratusan Pemudik Asal Bontang & Samarinda ke Kampung Halaman
- Teken Kontrak dengan EPC, Pupuk Kaltim Siap Bangun Pabrik Soda Ash Pertama di Indonesia
- Mitra Binaan Pupuk Kaltim Lakukan Ekspor Perdana ke Filipina
- 360Kredi Ajak Komunitas Berkebutuhan Khusus Menanam Mangrove