Pupuk Subsidi Mulai Langka
Sabtu, 07 Januari 2012 – 13:30 WIB

Pupuk Subsidi Mulai Langka
CILACAP-Himpunan Kerukunan Tani Indonesia (HKTI) Kabupaten Cilacap mendesak pemerintah menindak distributor pupuk bersubsidi yang nakal. Sebab saat ini mulai ditengarai terjadi kelangkaan pupuk dan harganya naik melebihi Harga Eceran Tertinggi (HET). Soedarno menambahkan, hasil sidak yang dia lakukan bersama Komisi Pengawasan Pupuk dan Pestisida di gudang pupuk PUSRI Cilacap, stoknya masih cukup banyak dan distribusinya berjalan. Stok pupuk di gudang mencapai 9.000 ton, sedangkan di kapal sebanyak 7.200 ton.
Ketua HKTI Kabupaten Cilacap, Soedarno mengatakan, berdasarkan pantauan di lapangan, petani di beberapa daerah di Cilacap mulai sulit mencari pupuk. Harga pupuk bersubsidi di tingkat pengecer sudah tembus Rp 2.500 per kilogram padahal HET yang ditentukan sebesar Rp 1.800.
Baca Juga:
"Padahal saat ini sebagian besar petani di Cilacap masuk musim tanam. Kebutuhan pupuk sangat urgen. Bila harganya jauh di atas HET, tentu akan merugikan petani. Pantauan di beberapa pengecer mulai terjadi kelangkaan pupuk," jelas Sudarno.
Baca Juga:
CILACAP-Himpunan Kerukunan Tani Indonesia (HKTI) Kabupaten Cilacap mendesak pemerintah menindak distributor pupuk bersubsidi yang nakal. Sebab saat
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang