Puri Belum Mau Duet Bareng Tata
Kamis, 12 April 2012 – 19:35 WIB

Tata dan Puri. Foto: Fedrik Tarigan/Jawa Pos/dok JPNN
JAKARTA -- Shinta Dewi alias Tata Janeta sudah resmi hengkang dari Republik Cinta Manajemen pada 3 Maret 2012. Lepas dari grup, Tata merasa lebih bebas dan sekarang sedang mempersiapkan album solonya. Hanya saja, kata dia, sejauh ini belum ada keinginan untuk tampil bareng lagi dengan Tata. Puri kini masih harus lebih fokus dengan Gwen, personel baru dari Mahadewi yang belum genap sebelum bergabung.
Puri yang masih bertahan di Mahadewi mengaku masih menjalin hubungan baik dengan Tata. Bahkan, kata Puri, Tata masih terus mensupport keberadaan Mahadewi.
Baca Juga:
"Hubungan dengan Tata bagus, dia masih support. Aku juga support walaupun sekarang nggak terlalu sering tampil ama dia," ujar Puri di Studio RCTI Jalan Kebun Jeruk Jakarta, Kamis (12/4).
Baca Juga:
JAKARTA -- Shinta Dewi alias Tata Janeta sudah resmi hengkang dari Republik Cinta Manajemen pada 3 Maret 2012. Lepas dari grup, Tata merasa lebih
BERITA TERKAIT
- Rilis Lagu Evolusi, Fransiscus Eko Sindir Manusia Rakus
- Gloria Nababan Raih Gelar The Winner Asianista Internasional 2025 di Singapura
- Inul Daratista Mengaku Sering Dikasih Emas dari Titiek Puspa, Alhamdulillah
- Fahad Haydra Perankan Sosok Anies Baswedan, Turunkan Berat Badan 5 Kg
- Rossa hingga Prilly Latuconsina Dapat Undangan Nikah Luna Maya
- Paula Verhoeven Buka Bukti yang Dibawa Baim Wong di Sidang Cerai