Purnomo Tak Mau Pertamina Seperti Petronas
Selasa, 03 Februari 2009 – 17:53 WIB

Purnomo Tak Mau Pertamina Seperti Petronas
Purnomo menambahkan, saat ini Petronas sudah mulai mengeluh karena diminta pemerintah Malaysia membiayai segala macam proyek yang terkesan wah. “Pan Sri (Direktur Utama Petronas Pan Sri Dato Sri Mohammad Hasan Marican) sudah mengeluh terus ke saya. Petronas malah seperti Pertamina jaman dulu,” tandasnya.
Baca Juga:
Sedangkan Arie H Soemarno menegaskan, obsesinya menjadikan Pertamina sekaliber Petronas adalah dalam hal kewajiban bisnis. Pertamina, katanya, selayaknya tidak memiliki kewajiban setor ke pemerintah selain dari pajak sehingga uang hasil usaha dapat digunakan untuk memperluas bisnis.
“Petronas saja produksi migas di luar nageri sudah hamper menyamai produksi domestiknya. Pak Menteri, yang saya inginkan Pertamina seperti Petronas itu dalam hal bisnisnya, bukan public service obligation (PSO) yang diwajibkan pemerintah,” cetusnya.(ara/jpnn)
JAKARTA – Tinggal beberapa hari duduk di kursi Direktur Utama Pertamina, Arie H Soemarno masih berobsesi menjadikan Pertamina seperti Petronas
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM